Hati-Hati ada Oknum yang mengatasnamakan Wartawan/Marekting/dll atas nama Maduraexpose.com. Kirim Saran dan Berita Anda melalui email maduraexposenews@gmail.com dan SMS Center 081934960999

Selasa, 12 Februari 2013

Polda Jatim Bekuk Jaringan Narkoba Madura

Maduratani, Surabaya: Pulau Madura, Jawa Timur tak hanya dikenal sebagai pencetak garam terbaik di Indonesia. Di sisi lain komplotan atau jaringan narkoba  mulai merambah Madura sebagai “surya”  baru peredaran barang haram di sana. Terbukti, Senin (11/2/2013) Ditreskoba Polda Jatim membekuk 4 tersangka jaringan narkoba dari pulau Madura. 

Selasa, 05 Februari 2013

Padi di Sumenep Terendam Banjir


Maduratani, Sumenep  - Sekitar 50 hektare sawah milik petani yang ada di Desa Nambakor, Kecamatan Saronggi, Kabupaten Sumenep, terancam gagal panen karena terendam banjir.

Salah satu petani setempat, Subdatun, menjelaskan, sawahnya terendam banjir sejak Minggu (03/02/13) malam. Hingga Senin (04/03/13), air belum juga surut. Akibatnya, tanaman padinya yang berumur dua bulan, terancam mati.

Mau Ditanam, 40 Ribu Bibit Pohon Hilang Dicuri


Maduratani, Pasuruan - Paguyuban Petani Pasuruan melaporkan pencurian bibit tanaman di kawasan Taman Hutan Raya R. Soerjo. Menurut mereka, sebanyak 40 ribu batang bibit tanaman dicuri dari kawasan Cemoro Kosong di ketinggian 2.800 meter di atas permukaan laut.

Sabtu, 02 Februari 2013

Terapi Tusuk Jarum Cara Tradisional Penyembuhan Pecandu Narkoba


Maduratani, Jember - Narkoba saat ini menjadi musuh bersama dan keberadaaannya telah menyebar luas di masyarakat. Bahkan pecandunya tak cuma di kalangan menengah atas seperti kalangan pejabat dan artis namun narkoba juga beredar di kalangan remaja khususnya pelajar.

MADURA TANI POPULER